Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Pengaruh Penerapan Manajemen Kelas terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI di SMAN 2 Lambu Kab. Bima
Dari hasil analisis deskriptif dapat di ketahui responden yang memberikan jawaban tidak deng frekuensi 2 dalam interval 10-13 dengan presentase 15,4%, sementara responden yang memberikan jawaban ya dengan frekuensi 11 dalam interval 14-17 dengan presentase 84,6%. Jadi, dapat disimpulkan bahwa persentase manajemen kelas pada XI di SMA NEGERI 2 Lambu termasuk dalam kategori “ya”. Hal ini dapat ditunjukan dari perolehan skor pada kategori “ya” sebesar 84,6% dari 156 siswa. Dari hasil analisis data bahwa F hitung =7,34% >F tabel=2,20% yang menjadikan Ho ditolak.jadi ini berarti bahwa terdapat pengaruh yang positif antara Manajemen Kelas Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI di SMA NEGERI 2 Lambu Kabupaten Bima.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | Fakutas Tarbiyah dan Keguruan : Makassar., 2017 |
Deskripsi Fisik |
71 Hlm
|
Bahasa | |
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain